Sabtu, 01 Oktober 2011

Definisi Sistem Informasi Akuntansi

* Sistem informasi akuntansi (SIA) merupakan suatu kerangka pengkordinasian sumber daya (data, meterials, equipment, suppliers, personal, and funds) untuk mengkonversi input berupa data ekonomik menjadi keluaran berupa informasi keuangan yang digunakan untuk melaksanakan kegiatan suatu entitas dan menyediakan informasi akuntansi bagi pihak-pihak yang berkepentingan.

*Beberapa tentang SIA
Sistem Informasi Akuntansi (SIA) adalah sebuah Sistem Informasi yang merubah data transaksi menjadi informasi atau laporan keuangan yang berguna bagi pemakainya.

Karena SIA merupakan suatu sistem informasi yang cukup rumit, dan untuk mempermudah pengelolaan, SIA dibagi menjadi beberapa subsistem. Berikut Subsistem SIA tersebut:

1.The Revenue Circle
mencakup penjualan dan pemasukkan dalam bentuk uang tunai.
2. The Expenditure Cycle
kegiatan pembelian dan pembayaran dengan uang tunai.
3. The Human Resources/payroll cycle
mencakup kegiatan mengontrak dan menggaji para pegawai
4. The production cycle
proses merubah bahan mentah menjadi bahan jadi
5. The financing cycle
mencakup kegiatan untuk mendapatkan data dari investor, serta pembayaran mereka lagi.
*Tujuan SIA antara lain :
o mendukung operasi-operasi sehari-hari (mengolah aktifitas akuntansi)
o mendukung pengambilan keputusan manajemen (sebagai bahan pertimbangan)
o memenuhi kewajiban yang berhubungan dengan pertanggungjawaban

*Fungsi SIA adalah :
o Mengumpulkan dan menyimpan aktivitas yang dilaksanakan disuatu organisasi, sumber daya yang dipengaruhi oleh aktivitas-aktivitas tersebut dan para pelaku dalam aktivitas tersebut
o Mengubah data menjadi informasi yang berguna bagi pihak manajemen

Menyediakan pengendalian yang memadai

*Siklus transaksi akuntansi :


*Bentuk Jurnal sebagai berikut contohnya :

Bentuk jurnal adalah sebagai berikut:

Hal:….

Tanggal

Rekening & Keterangan

Referensi

Debet

Kredit


























CONTOH

Berikut ini adalah contoh jurnal dari transaksi-transaksi:

  1. Pada tanggal 1 Januari 2002 Tuan Raka menyetorkan uang ke perusahaan sebesar Rp. 500.000.000,- sebagai setoran modal.

Tanggal

Rekening & Keterangan

Ref

Debet

Kredit

01-01-2002

Kas

Modal, Tn Raka

(setoran modal Tn Raka)

-

500.000.000

500.000.000

  1. Pada tanggal 5 Januari 2002 perusahaan membeli sebuah mobil seharga Rp. 150.000.000,- serta tunai.

Tanggal

Rekening & Keterangan

Ref

Debet

Kredit

05-01-2002

Kendaraan

Kas

(pembelian kendaraan)

-

150.000.000

150.000.000

  1. Pada tanggal 6 Januari 2002 membeli mesin fotokopi seharga Rp.50.000.000,- secara kredit.

Tanggal

Rekening & Keterangan

Ref

Debet

Kredit

06-01-2002

Peralatan

Hutang Dagang

(pembelian mesin foto kopi)

-

50.000.000

50.000.000

  1. Pada tanggal 15 Januari 2002 dibayar beban telepon sebesar Rp.1.000.000,-.

Tanggal

Rekening & Keterangan

Ref

Debet

Kredit

15-01-2002

Beban telepon

Kas

(membayar beban telepon)

-

1.000.000

1.000.000

  1. Pada tanggal 18 Januari 2002 diterima pendapatan dari jasa foto kopi sebesar Rp. 8.000.000,-.

Tanggal

Rekening & Keterangan

Ref

Debet

Kredit

18-01-2002

Kas

Pendapatan

(penerimaan pendapatan foto kopi)

-

8.000.000

8.000.000

  1. Pada tanggal 26 Januari 2002 dibayar asuransi sebesar Rp. 750.000,-.

Tanggal

Rekening & Keterangan

Ref

Debet

Kredit

20-01-2002

Beban Asuransi

Kas

(membayar beban asuransi)

-

750.000

750.000

  1. Pada tanggal 21 Januari 2002 perusahaan telah menyelesaikan jasa foto kopi sebesar Rp.5.000.000,- tetapi uangnya belum diterima

Tanggal

Rekening & Keterangan

Ref

Debet

Kredit

21-01-2002

Piutang

Pendapatan

(penerimaan pendapatan foto kopi)

-

5.000.000

5.000.000

Latihan 10

Buatlah jurnal untuk transaksi-transaksi berikut ini:

  1. Tanggal 5 Maret 2002 Tuan Rangga menyetorkan uang ke perusahaan sebesar Rp. 50.000.0000,- sebagai setoran modal.
  2. Tanggal 7 Maret 2002 dibeli perlengkapan sebesar Rp. 2.000.000,- secara tunai.
  3. Tanggal 15 Maret 2002 dibeli sebuah mobil seharga Rp. 90.000.000,- secara kredit dengan uang muka sebesar Rp. 10.000.000,-.
  4. Tanggal 17 Maret 2002 dibeli mesin fotokopi seharga Rp. 30.000.000,- tunai.
  5. Tanggal 20 Maret 2002 diterima pendapatan sebesar Rp. 15.000.000,-
  6. Tanggal 22 Maret 2002 dibayar beban telepon sebesar Rp. 500.000,-
  7. Tanggal 25 Maret 2002 dibayar angsuran pembelian mobil sebesar Rp.3.000.000,-
  8. Tanggal 26 Maret 2002 diterima pendapatan sebesar Rp. 10.000.000,-
  9. Tanggal 27 Maret 2002 dijual sebuah mesin fotokopi seharga Rp.25.000.000,- secara kredit.
  10. Tanggal 30 Maret 2002 dibayar gaji pegawai sebesar Rp.2.000.000,-

Jawab:

JURNAL



#sumber : google.com

1 komentar: